• Rabu, 10 Desember 2014

    Tv LCD LG32LH20R kadang timbul garis-garis vertical dan kadang normal



    Kerusakan panel lcd semacam ini merupakan salah satu  kerusakan yang sering dialami.
    Walaupun dalam bentuk atau posisi yang berbeda,misalnya sebagian atau sepertiga dari panel namun sumber kerusakan masih hampir sama.
    Kita bisa mencoba untuk memodifikasi source tegangan yang mensupply bagian rownya,(output tegangan Ic scan MAX 17108 ) agar suplai tegangan bisa mendekati normal,karena kita tahu bahwa panel semacam ini tidak memiliki FPC untuk Raw drivernya (scan driver).
    Kita mulai beberapa tahap berikut ini:

    1.Sebelumya bongkar seluruh casing panel untuk memastikan bahwa tidak ada jalur FPC (column) yang terbakar.


    2.Cek semua tegangan output Ic power Tcon koreksi bila ada yang kurang dari semua system tegangan.


     

    3.Biasanya permasalahan muncul di sini,di IC scan Driver MAX17108.
    Semua tegangan normal,namun disaat flickernya muncul,maka level tegangan output di pin 13-22 mengalami penurunan,tetapi masih tetap konstan di output Ic power (24V)





    4.Coba putuskan jalur pin out 21 yang menuju ke FPC/panel,dan ukur kembali tegangannya dalam kondisi tanpa beban tersebut(tv on),biasanya akan konstan pin 21(+/_24v).








    5.Ada dua alternatif/option disini bisa icnya yang rusak(ganti),atau memang panelnya yang rusak.


    6.Kalau panelnya yang rusak kita bisa melakukan jumper langsung antara tegangan out IC power dengan jalur in di FPC/panel yang kita putus tadi,jumper dengan r 10 ohm sebagai couple/pengaman.



    7.Coba dulu sebentar,dan amati,bila tidak ada jalur di FPC yang terbakar,dan seluruh ic di Tcon dalam suhu yang normal berarti berhasil.Tetapi ada kemungkinan setelah modifikasi ini ada jalur FPC yang terbakar,artinya panelnya memang sudah parah(gagal).

    Related Posts:

    • Macam-Macam Kerusakan Pada TV CinaNi ane post buat anak TAV yg suka ngobrak abrik TV, ni tips untuk memperbaiki TV CINA. Model :fch-2176b Gejala :gambar kuramg fokus(timbul garis-garis mendatar) Penyebab :elco horisontal nilai 250v/10mf Solusi :ganti yg baru… Read More
    • Analisa kerusakan tv Goldstar / LGTV SERING MATI SENDIRI KE POSISI STANDBY,JIKA POWER REMOTE DI NYALAKAN TV DAPAT KEMBALI HIDUP.TAPI KEMBALI MATI SETELAH SEKIAN JAM KE POSISI STANDBY.GANTI ELCO DRIVER HOR 10UF/100V GOLDSTAR SOUNDMAX TV STANDBY DENGAN PO… Read More
    • Kerusakan berbagai tv Perangkat : TV Merek : Sharp Model : universe 20U250 Gejala : protec,lampu merah kedip 6x Penyebab : tegangan PLN spanning,C612 100mf/160v melembung mengakibatkan data error Solusi : ganti ic eeprom 24c08 Perangkat : TV … Read More
    • Menu service code TV penting Add caption TOSHIBA: TEKAN MUTE DI REMOTE SEKALI,KEMUDIAN TEKAN LAGI DAN TAHAN MUTE + MENU DI TV.ULANGI UNTUK PROSES BERIKUTNYA TEKAN MENU DIREMOTE-TEKAN ANGKA 4,7,2,5 TEKAN VOL(-) DI TV -TEKAN DAN TAHAN ANGKA 9 SANYO:… Read More
    • Tutorial awal reparasi tv untuk pemula Sebelum membahas lebih jauh tentang TV berwarna, coba anda pikirkan bagaimana mungkin sebuah radio bisa kita dengar siarannya atau sebu- ah TV bisa kita lihat dan dengar siarannya ? Inilah yang disebut teleko- munikasi (… Read More

    0 komentar:

    Posting Komentar

    Silahkan beri komentar dengan bahasa yang santun, tidak porno dan jangan melanggar sara, terima kasih.

    Terima Service tv panggilan di Sukabumi - 085863334821

     
    Y
    D
    N
    A
    U
    S
    A
    J
    A
    J
    .
    H