• Rabu, 19 September 2012

    Layar Berkedip Tv LG Turbo Champ



    image


    Wiuuuhh...akhirnya K.O juga tu TV LG hehehe...awalnya saya kira akan terjadi perang besar antara saya dengan tuh tv LG hehehehe ternyata....! Tv LG Turbo Champ type RF-21CA21E,yang menggunakan IC single type TDA9381PS/N2/3/0472 -01CTMPH004A,kerusakan tv ini bila baru di hidupkan suara normal tapi gambar lambat munculnya,sementara gambar hanya blank hitam,padahal H/T juga sudah menyala,bila potensio screen di buka layar juga sudah memberikan respon dengan munculnya garis blanking,tetapi setelah beberapa menit gambar bisa muncul,hanya saja dalam kondisi berkedip dulu(bukan bergoyang lho hihihihihi...)setelah berkedip beberapa saat,barulah gambar mulai normal.Ternyata kerusakannya pada rangkaian vertikalnya,tepatnya pada C304 senilai 100uf/35V,setelah penggantian komponen tersebut,baru tv bisa normal kembali hehehehe Alhamdulillah ternyata gak jadi perang besar,gak tahunya malah garapan KRIUK-KRIUK,Oke sukses buat anda semua!

    Related Posts:

    • tv cina wansonic ic besar rusak stby Berdasarkan kasus yg saya alami mesin rakitan wcom/wansonic jenis 1 IC memang lebih sering mengalami kerusakan ketimbang yg jenis 2IC. Pada posting ini sy hanya ingin menyampaikan kasus kerusakan mesin tdk osilasi a… Read More
    • Sumber hukum tentang tahlilan Apakah do’a, bacaan Al-Qur’an, tahlil dan shadaqoh itu pahalanya akan sampai kepada orang mati? Dalam hal ini ada segolongan yang yang berkata bahwa do’a, bacaan Al-Qur’an, tahlil dan shadaqoh tidak sampai pahalanya kepa… Read More
    • Kerusakan Horizontal TV LG      Sering menemukan TV LG kondisi mati total. Setelah pengecekan ternyata TR Hor short/koslet sehingga semua tegangan output inverter drop. Mulailah dengan pengangkatan TR tsb dan mengecek kem… Read More
    • Data Option Setting Tv Polytron Catatan: Baca Option dari Kanan ke Kiri. … Read More
    • Macam - macam kerusakan/gangguan bagian Vertikal. 1. Tv Polytron MX vertikal doubel VCC salah satu tegangan drop dan tidak stabil akibat elco melemah. 2. Tv ASATRON vertikal doubel Vcc, kerusakan pada dioda pump up tegangan +15v sehingga pada kutub + dioda menjad… Read More

    1 komentar:

    1. mas numpang tanya.kalo tv lg pake ic singel tda 9831 gambar normal tidak mlipat.tp gambar hanya terlihat separo di bagian bawah logo stasiun tv jg normal misal trans tv

      BalasHapus

    Silahkan beri komentar dengan bahasa yang santun, tidak porno dan jangan melanggar sara, terima kasih.

    Terima Service tv panggilan di Sukabumi - 085863334821

     
    Y
    D
    N
    A
    U
    S
    A
    J
    A
    J
    .
    H