• Jumat, 06 Juli 2012

    Sirkit protek SAMSUNG dengan LA76931


    Sirkit protek SAMSUNG yang menggunakan IC LA76931.
    • Protek terletak pada pin-30 yang disambung ke kolektor Q902
    • Pada kondisi normal tegangan pada basis Q902 adalah “low” dan tegangan pada pin-30 adalah “high”
    • Untuk melumpuhkan protek sementara, maka dapat dilepas Q902 (atau men-short basis dengan emitor)
    clip_image002
    Protek disampling dari :
    • Vertikal protek. Pulsa-pulsa dari bagian vertikal-out disearahkan oleh diode D355 >>> sehingga pada basis Q904 ada tegangan sekitar 0.6v >>> dan kolektor tegangan 0v.
    • X-ray protek (option). Disampling dari tegangan heater menggunakan sirkit seperti gambar dibawah. Normal tegangan pada jalur x-ray ke basis Q902 adalah nol.
    clip_image004
    • ABL protek. Jika terjadi kerusakan pada flyback yang dapat menyebabkan tegangan ABL naik menjadi tinggi, maka protek akan aktip bekerja.

    ********************************************************

    Related Posts:

    • TV Toshiba 34G6DC3      TV TOSHIBA 34" kena petir. Tekan tombol power led indikator menyala dan tv bisa hidup tapi hanya menyala putih redup menyempit kecil seperti kurang tegangan. Setelah pengecekan be… Read More
    • Skema IC vertikal Read More
    • SHARP ALEXANDER LCD muncul kode K123     Pada layar muncul kode K123 dan Tv tidak bisa menyimpan siaran walau pada saat auto search semua saluran sudah tersimpan dan setelah tv dimatikan kembali hilang. Ditambah lagi volume sekali sent… Read More
    • Manual service Tv WANSONIC Petunjuk untuk DATA SERVICE - F MODE Dari REMOTE tekan  tombol di dalam lubang berulang - ulang. Tekan tombol MENU berulang kali sampai pada posisi SEARCH/CARI SALURAN, tekan tombol P+/P- untuk memilih TARGET… Read More
    • Area gosong pada Tv Sharp      Kali ini saya coba  membahas area gosong (lihat gambar) tv sharp type 20W250/ 50U500 yang menggunakan IC TDA9381PS/ IX3410CEN4. Sengaja saya buat catatan ini karena beberapa kali d… Read More

    0 komentar:

    Posting Komentar

    Silahkan beri komentar dengan bahasa yang santun, tidak porno dan jangan melanggar sara, terima kasih.

    Terima Service tv panggilan di Sukabumi - 085863334821

     
    Y
    D
    N
    A
    U
    S
    A
    J
    A
    J
    .
    H